Ingin Video Tutorial Komprehensif?

Klik Udemy
6 Contoh IoT Dashboard dan Platform
Pada artikel ini kita akan melihat 6 contoh IoT dashboard dan platform yang beredar dipasaran. Namun, sebelum itu ada baiknya kita membahas perbedaan antara IoT platform dan IoT dashboard. Perbedaan antara IoT platform dah dashboard Platform IoT adalah sistem hardware dan software untuk mengelola pe...
Read More
Bagaimana Membuat IoT dashboard
Bagaimana membuat IoT dashboard? Penggunaan internet saat ini tidak dapat dibatasi. Mulai dari komputer pribadi, ponsel dan router. Namun, saat ini memasuki era baru yaitu Internet of Things (IoT) dimana hampir setiap peralatan yang kita gunakan terhubung ke internet seperti mobil, jam tangan, peral...
Read More
10 Jenis Arduino Sensor
Kali ini saya akan menjabarkan beberapa jenis arduino sensor yang sering digunakan oleh para makers dan hobbiest untuk membangun project yang inovatif. Oleh karena itu, mari kita simak satu per satu. Temperature dan kelembaban DHT11 adalah langkah awal untuk anda yang baru mulai mempelajari jenis ar...
Read More
Mengenali 4 Jenis Arduino Board
Setiap kali ketika orang berbicara mengenai jenis Arduino board, maka mereka akan berbicara tentang Arduino Uno. Uno adalah papan Arduino yang paling populer, tetapi itu bukanlah satu-satunya Arduino. Ada sekitar dua lusin Arduino board yang dapat Anda pilih untuk membangun proyek Anda. Jika Anda ...
Read More
Apa itu Arduino dan fungsinya?
Apakah anda pernah mendengar istilah "Arduino"? Namun, anda tidak mengetahui apa itu? Pada artikel ini, anda akan mempelajari apa itu arduino dan fungsinya. Perkenalan Arduino Arduino adalah open-source hardware dan sofware yang mudah digunakan untuk membuat proyek elektronik. Semua papan Arduino me...
Read More
Memulai Firebase Realtime Database
Kali ini akan di bahas mengenai salah satu produk Google Cloud Platform (GCP), yaitu Firebase. Selain itu akan dijelaskan bagaimana memulai firebase realtime database pada bagian setup awal pada console firebase. Firebase adalah suatu layanan dari Google yang digunakan untuk mempermudah para pengemb...
Read More
Raspberry Pi 4 setup vnc dan SSH
Artikel kali ini akan membahas asal muasal lahirnya raspberry dan setup awal raspberry pi, sehingga dapat mengetahui gambaran umum mengenai perangkat mini computer sersebut. Salah satu yang penting adalah raspberry pi 4 setup vnc dan SSH untuk remote access dari laptop ataupun PC. Raspberry adalah s...
Read More
Raspberry Pi 4 MQTT Server (Part 3. Setup Grafana)
Raspberry Pi 4 MQTT Selamat datang kembali pada rangkaian tutorial mengenai Raspberry pi 4 MQTT server, Docker, InfluxDB dan Setup Grafana. Akhirnya kita telah memasuki bagian terakhir pada project ini. Pada bagian ini akan dibahas mengenai setup Grafana dashboard dengan menggunakan InfluxDB pada Ra...
Read More
(Part 2. Setup Docker) Raspberry Pi MQTT Server
Pada bagian kedua ini akan difokuskan pada setup raspberry Pi dengan memanfaatkan setup Docker untuk installasi InfluxDB, Mosquitto (MQTT) dan Grafana pada raspberry Server. Setup Docker Instalasi Docker cukup memiliki proses yang cukup panjang. Selain itu ada beberapa pre-requisite yang harus dipen...
Read More
Raspberry Pi MQTT Server (Part 1. Setup MQTT client)
Setup MQTT client menggunakan arduino based microcontroller Pengukuran sangatlah penting untuk mengetahui dan memahami apa yang terjadi dengan lingkungan di sekitar, salah satunya  temperature. Sebetulnya di negara tropis seperti Indonesia, perubahan temperature tidaklah signifikan sepanjang ta...
Read More
Muhammad Zacky Asy'ari
Saya seorang Engineer, Tech Entrepreneur dan Trainer. Memiliki ketertarikan dalam bidang Internet of Things, Data Science, Robotics, Artificial Intelligent, serta web design dan development.
Silahkan telusuri blog ini dengan senang hati :).

Terbaru

Copyright since @ 2020
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram